
Kepala Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Permukiman Kota Banda Aceh Jalaluddin,ST,MT mengikuti acara sosialisasi manfaat sanitasi yang baik terhadap pernyataan lingkungkungan di Hotel Permata Hati Banda Aceh, Kamis (13/9). Acara dibuka oleh Asisten Pembangunan dan Perekonomian Pemerintah Kota Banda Aceh Iskandar, S.Sos