
Sekretaris Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Permukiman Kota Banda Aceh Rosdi, ST mengikuti rapat lanjutan Rating Kota Cerdas Indonesia (RKCI) Tahun 2019 dipimpin oleh Asisten Adminitrasi Umum Pemerintah Kota Banda Aceh Drs. Tarmizi, MM di ruang rapat Sekda Kota, Senin (21/10)