Survey

Kepala Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Permukiman Kota Banda Aceh Rosdi, ST dan Yusda Muharris ST dari Bidang Perumahan melakukan Peninjauan/Suvey Lokasi Rehab Rumah Tahun Anggaran 2020, Senin (13/4).