
Kasie Pendataan dan Perencanaan Kawasan Permukiman Desy Suastika, ST, melaksanakan kegiatan Survey lapangan Dana Alokasi Khusus (DAK) Integrasi 2022 Gampong Deah Raya Kecamatan Syiah Kuala, Senin (21/6). Turut hadir Sekretaris Dinas Budi Kurnia Syahputra, ST, MT