
Pj Walikota Bakri Shiddiq, SE, M.Si dipandu Sekretaris Diskominfotik T.Taufik Mauliansyah, S.Si.T M.Si melaksanakan kegiatan silaturrahmi Temu Ramah antara Wali Kota Banda Aceh dengan Insan Pers yang dilaksanakan di Pendopo Walikota, Senin (17/10). Turut hadir Kepala Dinas Perkim Kota Banda Aceh Bukhari Sufi, S.Sos, M.Si