
Pj Walikota Banda Aceh Bakri Siddiq, SE, M.Si memimpin rapat untuk realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Banda Aceh bersama para kepala OPD di ruang rapat Pendopo Walikota, Selasa (29/11). Turut hadir Kepala Dinas Perkim Bukhari Sufi, S.Sos, M.Si.