Pembinaan Tenaga Kebersihan Rusunawa

Plt Kasubbag Umum Kepegawain dan Aset Riza Husaini, S.Tr, Ak memimpin rapat untuk pembinaan kinerja petugas kebersihan rumah susun sewa dalam peningkatan layanan di ruang rapat Dinas Perkim, Jumat (19/1)