Sosialisasi Pengawasan Kearsipan Internal di Depo Arsip

Kasubbag Umum Kepegawaian dan Aset Riza Husaini, S.Tr, AK Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Kearsipan Internal di Depo Arsip Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Banda Aceh, Kamis (16/5)