Rapat Pembahasan Kebutuhan RPJP 2025-2045

Kepala Bidang Permukiman Sirajuddin Maqbul, ST didampingi Ahli Muda Tata Bangunan dan Perumahan Desy Suastika, ST mengikuti Rapat pembahasan proyeksi kebutuhan data sarana dan prasarana data Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Kota Banda Aceh 2025-2045 di ruang rapat Bappeda, Jumat (11/10)