Opname Paving Blok Dan Taman Bermain Rusunawa

Kepala Bidang Perumahan Bambang Anwar Sadat, ST, MT dan Tim melaksanakan Opname realisasi fisik kegiatan pembangunan paving blok dan taman di rusunawa keudah, Senin (14/10)