Serah Terima Kunci Perumahan Subsidi Guru

Acara Serah terima kunci secara Simbolis Program perumahan subsidi untuk Guru yang dihadiri Oleh Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah,  Walikota Illiza Sa’aduddin Djamal dan Wakil Walikota Banda Aceh  Afdhal Khalilullah dan Kepala Dnas Perkim Bukhari Sufi, S.Sos, M.Si di BTN Syariah, Selasa (25/3)