
Walikota Banda Aceh H. Aminullah Usman, SE, Ak, MM melaksanakan penyerahan rumah layak huni kepada Ridwan warga Gampong Neusu Jaya Kecamatan Baiturrahman, Kamis (21/10). Turut hadir Kepala Dinas Perkim Rosdi. ST, Camat Baiturrahman, Keuchik Neusu Jaya, Tuha Peut.