Pengawasan Rehab RLH Gampong Surien

Ahli Muda Tata Bangunan dan Perumahan Sarilan, ST melaksanakan pengawasan dan pemeriksaan Pekerjaan Rehab Rumah Tidak Layak Huni di Gampong Surien Kecamatan Meuraxa, Selasa (2/7)