
Kepala Bidang Perumahan Bambang Anwar Sadat, ST, MT didampingi Ahli Muda Tata Bangunan dan Perumahan Emira, ST, M.Si serta Tim melaksanakan Survey dan Verifikasi Prasarana dan Sarana Umum (PSU) sebelum serah terima ke Pemerintah Kota Banda Aceh pada PSU perumahan MEDINA di Gampong Cot Lamkuweh Kecamatan Meuraksa, Selasa (6/8). Turut hadir Kepala Bagian Aset Harrisman, S.STP, M.Dev