Walikota Resmikan Bedah Rumah

Walikota Banda Aceh H. Aminullah Usman, SE, Ak, MM meresmikan Kegiatan Bedah Rumah di Gampong Neusu Aceh Kecamatan Baiturrahman, Senin (30/1). Turut hadir Kepala Bidang Perumahan Tarmizi, ST